Chord Lirik Lagu
Chord Gitar dan Lirik Lagu Ku Kira Kau Rumah – Amigdala: Kau yang Singgah tapi Tak Sungguh
Berikut chord gitar dari Lagu Ku Kira Kau Rumah yang dinyanyikan oleh Amigdala lengkap dengan liriknya yang mudah untuk dimainkan.
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Tiffany Marantika Dewi
TRIBUNWOW.COM - Inilah chord gitar dari lagu Ku Kira Kau Rumah yang dinyanyikan oleh Amigdala lengkap dengan liriknya yang mudah untuk dimainkan.
Baca juga: Chord Lirik Lagu Sephia - Sheila On 7, Lirik: Selamat Tidur Kekasih Gelapku
Tuning: E A D G B ECapo: no capo
[Intro]
[Verse]
Kau datang tatkala
Sinar senjaku telah redup
Dan pamit ketika
Purnamaku penuh seutuhnya
Kau yang singgah tapi tak sungguh
Kau yang singgah tapi tak sungguh
Ku kira kau rumah
Nyatanya kau cuma aku sewa
Dari tubuh seorang perempuan
Yang memintamu untuk pulang..
[Chorus]
Kau bukan rumah..
Kau bukan rumah..
Kau bukan rumah..
Kau bukan rumah..
[Instrumental]
[Verse]
Ku kira kau rumah
Nyatanya kau cuma aku sewa
Dari tubuh seorang perempuan
Yang memintamu untuk pulang..
[Chorus]
Kau bukan rumah..
Kau bukan rumah..
Kau bukan rumah..
Kau bukan rumah..
[Instrumental]
[Chorus]
Kau bukan rumah..
Kau bukan rumah..
Kau bukan rumah..
Kau bukan rumah..
Tentang Lagu Ku Kira Kau Rumah – Amigdala
Lagu "Kukira Kau Rumah" adalah karya dari grup musik folk asal Bandung, Amigdala yang dirilis pada tahun 2017.
Lirik aslinya ditulis oleh Aya Canina yang kemudian diubah menjadi lagu.
Lagu ini bercerita tentang kekecewaan mendalam karena mengira seseorang adalah tempat menetap yang aman (rumah), padahal nyatanya hanya persinggahan sementara.
Lirik kuncinya, "kukira kau rumah, nyatanya kau cuma aku sewa," menggambarkan hubungan yang fana dan tidak permanen.
Makna lagu ini sangat populer karena merefleksikan perasaan ditinggalkan setelah menaruh harapan besar pada seseorang yang ternyata sudah menjadi milik orang lain.
(TribunWow.com/Peserta Magang dari Universitas Terbuka Surakarta/ Sayyida Aulia Rahma)
| Chord Gitar Lagu Adu Bola Mata - Tiara Andini: Tak Perlu Berkata Kutahu Kamu Memang Jatuh Cinta |
|
|---|
| Chord Gitar dan Lirik Lagu Self Control - Frank Ocean: Keep A Place For me, For Me |
|
|---|
| Chord, Lirik, serta Makna Lagu Penantian Berharga - Rizky Febian: Akhirnya Kita Bersama |
|
|---|
| Chord Gitar dan Terjemahan Lirik Lagu Eyes Closed - Jisoo Blackpink ft Zayn Malik |
|
|---|
| Chord Gitar, Lirik, & Makna Lagu Kacamata - Afgan: Kulepas Kacamata Apa Kau Lebih Suka? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/AMIGDALA.jpg)