Profil
Profil Bintang Timnas Malaysia yang Ingin Main di Liga 1: Persib Bandung & Persija Jakarta Minat?
Simak profil terbaru bintang Timnas Malaysia, Faisal Halim yang ingin bermain di Liga 1 Indonesia, apakah Persib Bandung dan Persija Jakarta berminat?
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Elfan Fajar Nugroho
Posisi : Sayap Kiri/Left Winger
Tinggi : 1,58 m
Kaki Dominan : Kiri
Bergabung : 1 Desember 2022
Perpanjang Kontrak : -
Kontrak Berakhir : -
Nilai pasar : Rp 6,08 miliar
Catatan statistik berdasarkan klub
Dikutip TribunWow.com dari Transfermarkt, berikut ini statistik dari Faisal Halim:
1. Terengganu FC: 53 pertandingan, 15 gol, 21 assist, 4.175 menit bermain
2. Sri Pahang FC: 44 pertandingan, 5 gol, 2 assist, 1.552 menit bermain
3. Selangor FC: 47 pertandingan, 16 gol, 13 assist, 2.919 menit bermain.
Karier di tim nasional
- Timnas Malaysia sebanyak 34 pertandingan dan 15 gol
- Timnas U-23 Malaysia sebanyak 4 pertandingan dan 1 gol
- Timnas U-22 Malaysia sebanyak 1 pertandingan
- Timnas U-19 Malaysia sebanyak 8 pertandingan
(TribunJatim-Timur.com/Luky Setiyawan) (TribunWow.com/Peserta Magang dari Univesitas Sebelas Maret/Aisha Nur Rohmah)
Sebagian artikel ini telah tayang di Tribunjatim-timur.com dengan judul Sosok Faisal Halim, Pemain Timnas Malaysia Jadi Opsi Persija, Bisa untuk Gantikan Oliver Bias
Sumber: Tribun Jatim
Biasa Dipanggil Timnas, Pemain Asing Liga 2 Ini Tiba-tiba Absen di Laga Krusial, Cek Sosoknya |
![]() |
---|
Profil Kiper Diaspora Timnas Indonesia yang Sudah Terlihat Berlatih, Siap Jadi Starter Lawan Arab? |
![]() |
---|
Bekas Idola Jakmania yang Kini Pecundangi Persija Jakarta di Klasemen Sementara Super League |
![]() |
---|
Kondisi Pemain Asing PSIM Yogyakarta yang Miliki CV Elegan namun Belum Debut, Ini Sosoknya |
![]() |
---|
Sosok Yuran Fernandes, Pemain Asing PSM Makassar yang Tak Kapok dengan Sanksi Komdis PSSI |
![]() |
---|