Terkini Daerah
Guru Silat Cabuli 7 Murid Perempuan di Wonogiri, Baru Ngaku setelah Disidang Warga di Rumah Pak RT
Tujuh gadis di bawah umur menjadi korban pencabulan oleh guru silat mereka di Wonogiri, Jawa Tengah.
Editor: Tiffany Marantika Dewi
Aksi pencabulan dilakukan dalam kurun waktu September 2023 sampai April 2024.
Baca juga: 4 Bocah SD di Rembang Bully dan Cabuli Teman Sekelas, Korban Mengurung Diri dan Kerap Nangis
"Tujuh anak perempuan ini menjadi korban tindak asusila pelaku inisial S sejak tahun 2023, korban seluruhnya merupakan warga Kecamatan Purwantoro," katanya.
Ia meminta warga yang pernah dilecehkan S untuk melapor.
AKP Anom Prabowo menambahkan para korban telah dimintai keterangan dan menjalani tes psikologis.
"Sudah ada pemeriksaan psikologis ke beberapa korban, kita juga telah memeriksa saksi-saksi, usai menerima pelimpahan dari Polsek, kita juga langsung melakukan gelar perkara," tandasnya.
Salah satu warga yang enggan disebut namanya menjelaskan pelaku sempat dibawa ke rumah ketua RT.
Di sana pelaku disidang warga dan mengakui perbuatannya.
"Korbannya anak-anak sekolah. Anak SMP-SMA. Dari wilayah Purwantoro," ucap warga.
(Tribunnews.com/Mohay) (TribunSolo.com/Erlangga)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Modus Guru Silat di Wonogiri Cabuli 7 Murid Perempuan, Dilakukan sejak September 2023
Sumber: Tribunnews.com
Pemancing Dapat Jasad di Pantai Golong Kebumen, Korban Sudah Terseret Ombak selama 2 Hari |
![]() |
---|
Ajak Masyarakat Desa di Klaten Sadar Lingkungan, Mahasiswa KKN Unisri Buat Plangkat & Pojok Tanam |
![]() |
---|
Tingkatkan Kesadaran Kebangsaan Warga, Mahasiswa KKN 68 UNISRI Gelar HUT ke-80 RI di Desa Manjung |
![]() |
---|
Mahasiswa KKN 68 UNISRI Tata Kelola Perpustakaan SD 2 Manjung demi Tingkatkan Minat Baca Siswa |
![]() |
---|
Tingkatkan Rasa Percaya Diri, Mahasiswa KKN UNISRI Gelar Sosialisasi Public Speaking untuk Siswa SD |
![]() |
---|