Bursa Transfer Persebaya Surabaya
Persebaya Kantongi The Next Ze Valente? Punya 3 Keunggulan Ketimbang sang Mantan, Bonek Pasti Suka
Tiga keunggulan sosok yang dikaitkan dengan Persebaya Surabaya bisa menjadikannya melebihi sang mantan Ze Valente di Liga 1 2024 kelak.
Penulis: Aulia Majid
Editor: auliamajd
Instagram/@officialpersebaya
Potret anak asuh Paul Munster di Persebaya Surabaya. Tiga keunggulan sosok yang dikaitkan dengan Persebaya Surabaya bisa menjadikannya melebihi sang mantan Ze Valente di Liga 1 2024 kelak.
Profil Barata
Nama lengkap : Vítor Hugo Encarnação Freitas
Tanggal lahir / Umur : 3 Maret 1996 (28)
Tempat kelahiran : Funchal, Portugal
Tinggi : 1,79 m
Kewarganegaraan : Portugal
Posisi : Gelandang - Gel. Serang
Kaki dominan : kanan
Klub Saat Ini : Persibo Bojonegoro
Bergabung : 1 September 2024
Kontrak berakhir : 30 Juni 2025
Statistik Barata
GS Ergotelis: 19 pertandingan, 3 gol, 2 assist, 2 kartu kuning, 1.089 menit bermain.
Persibo Bojonegoro: 6 pertandingan, 1 gol, 2 assist, 482 menit bermain.
(TribunWow.com)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/Persebaya-Surabaya-melakukan-latihan.jpg)