Breaking News:

Polisi Tembak Polisi

Istri Irjen Ferdy Sambo Minta Perlindungan, LPSK Gelar Investigasi Kasus Tewasnya Brigadir J

Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) memberikan keterangan mengenai permohonan perlindungan dari istri Kadiv Propan Irjen Ferdy Sambo.

Penulis: Noviana Primaresti
Editor: Lailatun Niqmah
Tangkapan Layar YouTube KOMPASTV
Wakil ketua LPSK, Susilaningtias memberikan keterangan soal permohonan perlindungan dari Istri Kadiv Propam Irjen Ferdy Sambo, Sabtu (16/7/2022). 

"Terus menerus menangis, karena harus menjelaskan apa yang terjadi. Diceritakan tapi tidak tuntas, dan akhirnya saya menyetop, menceritakan kembalinya ini," jelas Novita.

Pada saat menggelar konferensi pers, Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol Budhi Herdi Susianto turut menjawab soal adanya isu hubungan asmara dalam kasus tewasnya Brigadir J.

Dipastikan sampai saat ini belum ada bukti terkait isu hubungan asmara dalam kasus penembakan Brigadir J.

"Tidak ada alat bukti ataupun bukti yang mendukung adanya tersebut, jadi kami tidak mau beramsumsi," kata Kombes Budhi, Selasa (12/7/2022).

"Kami hanya berdasarkan fakta yang kami temukan di tempat kejadian perkara (TKP)," ujarnya.(TribunWow.com/Via/Anung)

Berita lain terkait

Halaman 3/3
Tags:
Polisi Tembak PolisiBrigadir JBharada EKadiv Propam PolriIrjen Ferdy SamboPutri CandrawatiLembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK)
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved