Breaking News:

Terkini Daerah

5 Fakta Kasus Pembunuhan di Puskesmas Bangkalan, Kronologi Kejadian hingga Motif Pelaku

Suasana mencekam terjadi di Puskesmas Tanjung Bumi, Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, pada Sabtu (8/8/2020). Ini fakta selengkapnya.

TribunWow.com/Rusintha Mahayu
Ilustrasi Pembunuhan 

2. Motif Cemburu

Sementara itu, diketahui jika motif pembunuhan oleh pelaku karena motif asmara.

Puji menyatakan, hasil pemeriksaan diketahui pelaku merasa cemburu.

Pasalnya beberapa hari sebelum peristiwa tragis itu terjadi, pelaku memergoki istrinya mengobrol berduaan bersama korban di dekat rumahnya.

"Ketika pelaku menghampiri, satu (korban) nya lari dan satu (istri) nya masuk kamar," pungkas Puji.

Mengetahui korban terkapar dan meninggal dunia, pelaku langsung menyerahkan diri ke Mapolsek Tanjung Bumi.

Polisi menyita barang bukti sebilah senjata tajam berupa pisau sepanjang 22 sentimeter berlumur darah lengkap dengan selongsong dan pakaian korban.

Tertangkap seusai Viral, Pemerkosa di Bintaro Disebut Warga Kerap Nongkrong: Sering di Alfamidi

3. Suasana Puskesmas

Kronologi awal ditemukannya korban dalam kondisi bersimbah darah tersebut dipaparkan oleh Kepala Puskesmas Tanjung Bumi, Mutmainnah.

Ia mengatakan situasi Puskesmas yang semula tenang mendadak berubah genting setelah terdengar teriakan petugas medis.

Pasalnya, petugas lari menjaauh saat melihat sebilah pisau yang berlumuran darah, serta korban yang terkapar tak berdaya.

"Petugas kami lari menjauh setelah melihat pisau dengan lumuran darah. Begitu juga dengan keluarga pasien, lari semua," ungkap Kepala Puskesmas Tanjung Bumi, Mutmainnah kepada Surya, Minggu (9/8/2020).

4. Teriakan dari Kamar Rawat Inap

Lebih lanjut, Mutmainnah menjelaskan teriakan histeris tersebut berasal dari ruang rawat inap sekitar pukul 21.50 WIB.

Sebelum terdengar suara teriakan, tiga petugas sedang berada di ruang UGD karena ada pasien baru datang sekitar pukul 21.10 WIB.

Sumber: Surya
Tags:
BangkalanJawa TimurTewasPembunuhanPenikamanPuskesmas
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved